Monday, April 8, 2013

detikNews

detikNews


Kapolri dan Panglima TNI akan Diganti Karena Pensiun

Posted: 08 Apr 2013 02:49 AM PDT

"Ya itu karena usia, jangan disalahartikan. Kapolri dan Panglima TNI itu harus memasuki proses persiapan pensiun karena usia. Tidak ada pertimbangan selain ketentuan UU, jangan dikaitkan dengan yang lain," ujar Jubir Kepresidenan, Julian Aldrin Pasha.

Korban Perkosaan Condet Bercita-cita Jadi Polwan, Kapolres Jaktim: Nah, Itu

Posted: 08 Apr 2013 02:48 AM PDT

ABG korban perkosaan di Condet Jakarta Timur sempat mengungkapkan keinginannya menjadi Polwan. Kapolres Jakarta Timur menanggapi cita-cita korban dengan prihatin.

Jaksa Agung: Sebagai Warga Negara, Susno Berhak Nyaleg

Posted: 08 Apr 2013 02:48 AM PDT

Susno Duadji mengaku siap maju sebagai caleg DPR 2014 yang berasal dari Partai Bulan Bintang (PBB). Jaksa Agung Basrief Arief menilai majunya Susno sebagai caleg merupakan hak seorang warga negara.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Gugatan Warga Ditolak, Pemerintah Tak Salah Dalam Kemacetan Jakarta

Posted: 08 Apr 2013 02:46 AM PDT

PN menolak gugatan warga negara terhadap pemerintah (citizen lawsuit) soal kemacetan di DKI Jakarta. Majelis hakim menilai Pemprov DKI Jakarta telah menjalankan kebijakan mengatasi kemacetan Jakarta.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Abraham Samad Diingatkan Agar Tak Lagi Bermain One Man Show di KPK

Posted: 08 Apr 2013 02:45 AM PDT

Ketua KPK Abraham Samad diingatkan agar tak lagi bermain one man show di KPK. Kepemimpinan di KPK bersifat kolektif kolegial, bukan di tangan Ketua KPK. 

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Capres Sipil atau Militer, Integritas yang Utama

Posted: 08 Apr 2013 02:43 AM PDT

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menginginkan capres dari kalangan sipil di 2014. Namun yang lebih utama adalah integritas capres, bukan asal-usulnya.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Duduk di Bagian Depan dan Mobil Ringsek, Bagaimana Agung Bisa Selamat?

Posted: 08 Apr 2013 02:40 AM PDT

Polisi nyaris tidak percaya Agung Nugroho (12) selamat dalam kecelakaan maut di Tol Purbaleunyi, Bandung. Dari 6 orang di mobil, hanya siswa SMP ini yang terhindar dari celaka. Itu kejadian ajaib. Bagaimana dia bisa selamat?

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Pengemudi Vios Misterius Bertubuh Besar & Berwajah Timur Tengah

Posted: 08 Apr 2013 02:39 AM PDT

Sebuah mobil Toyota Vios bernopol B 1270 EU ditinggalkan oleh pemiliknya di depan Polsek Jatinegara, Jakarta Timur pagi tadi. Menurut saksi mata, pengemudi Vios terlihat bingung saat meninggalkan mobilnya.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Pecahkan Kaca Bus TransJ, Sarju Jadi Tersangka & Ditahan di Polres Jakbar

Posted: 08 Apr 2013 02:32 AM PDT

Sopir Nissan March Sarju harus menerima akibat dari tindakannya memecahkan kaca bus TransJakarta. Sarju ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Sekjen ASEAN yang Baru 'Melapor' ke Presiden SBY

Posted: 08 Apr 2013 02:24 AM PDT

Presiden SBY menerima Sekjen ASEAN yang baru terpilih, Le Luong Minh. Di dalam kunjungan kehormatannya ini, Minh menegaskan kesiapan pembentukan ASEAN Community pada 2015 dan meningkatkan koordinasi menjaga stabilitas kawasan.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

0 comments:

Post a Comment

CV. SOUVENIR ONLINE

CV.SOUVENIR ONLINE JL. PISANGAN BARU UTARA NO.30 RT.08 RW.12 MATRAMAN JAKARTA TIMUR TELP : 021 329 26 952 HP : 0813 8595 4508, 0815 344 867 45,0821 1010 9437 EMAIL : onlinesouvenir@yahoo.co.id atau : usbpromosi@gmail.com www.souvenir-online.com Order Now
 

Text

Hikmah Copyright © 2009 Community is Designed by Bie Blogger Template