Saturday, January 4, 2014

detikNews

detikNews


Sayap PDIP Bicara Soal Mesranya Hubungan Partai dengan Ahok

Posted: 04 Jan 2014 02:44 AM PST

Kedatangan Ahok ke rumah Sabam Sirait semakin menegaskan hubungan harmonisnya dengan PDIP. Sayap PDIP, Taruna Merah Putih pun menyambut baik jika Ahok jadi bergabung.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Kepergok Satpam, Kawanan Bandit Gagal Bobol ATM

Posted: 04 Jan 2014 02:14 AM PST

Kawanan perampok beraksi membobol ATM di Pekanbaru saat pagi buta. Beruntung aksi mereka digagalkan oleh satpam.

Hujan Lebat di Surabaya, Pesawat Garuda Alihkan Pendaratan ke Bali

Posted: 04 Jan 2014 02:12 AM PST

Pesawat Garuda Indonesia dari Jakarta yang hendak mendarat di Bandara Juanda, Surabaya, terpaksa mengalihkan ke Bandara Ngurah Rai, Bali. Penyebabnya hujan deras di langit Surabaya yang bisa membahayakan pendaratan.

Kapal Pengangkut BBM Terbakar di Tagulandang, 2 ABK Alami Luka Bakar

Posted: 04 Jan 2014 01:59 AM PST

Kapal pengangkut Bahan Bakar Minyak (BBM) KM Sumber Mutiara, terbakar di Pelabuhan Tagulandang, Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara. Dua orang anak buah kapal (ABK) mengalami luka bakar.

Ganja Aceh Senilai Rp 1,8 Miliar Gagal Diselundupkan ke Jakarta

Posted: 04 Jan 2014 01:45 AM PST

Satuan Serse Narkoba Polres Pidie, Aceh berhasil menggagalkan penyulundupan ganja senilai Rp 1,8 miliar dengan berat 610 kilogram ke Jakarta. Polisi juga menahan dua orang kurir yang membawa ganja tersebut. Mereka terancam hukuman 15 tahun penjara.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Mabok Berat, Waria Tewas Tersambar Kereta di Pesing

Posted: 04 Jan 2014 01:16 AM PST

Jayanti alias Jay (55), waria yang biasa mengamen di perlintasan rel kereta Pesing Koneng, Kebon Jeruk, Jakarta Barat tewas tersambar kereta api. Jayanti menghembuskan nafas terakhir dalam perjalanan menuju rumah sakit.

Pesan Sabam Sirait ke Ahok: Jangan Mencuri Ya

Posted: 04 Jan 2014 01:09 AM PST

Wakil Gubernur DKI Basuki T Purnama datang ke rumah politisi senior PDIP Sabam Sirait. Acara open house itu diisi petuah singkat Sabam untuk Basuki.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

3 Jawaban Ahok Soal Isu Hijrah ke PDIP

Posted: 04 Jan 2014 01:06 AM PST

Kemesraan Ahok dengan politisi PDIP terlukis dalam sejumlah momen. Isu Ahok pindah 'kapal' pun berhembus kencang. Menanggapi hal itu, Ahok punya jawabannya seperti 3 kisah ini:

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Cemburu, Seorang WNA Cina Ditusuk Istrinya di Apartemen Taman Anggrek

Posted: 04 Jan 2014 12:40 AM PST

Seorang pria WNA asal Cina menjadi korban penusukan di Apartemen Taman Anggrek, Tanjung Duren, Jakarta Barat. Pria tersebut ditusuk bukan oleh orang yang tidak dikenal melainkan oleh istrinya sendiri.

Ahok: Saya Sudah Mesra dengan PDIP Sejak di Belitung

Posted: 04 Jan 2014 12:01 AM PST

Ahok lagi-lagi terlihat mesra dengan politisi PDIP. Bagi Ahok, kedekatannya dengan PDIP sudah terjalin lama bahkan sejak masih di Bangka Belitung.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

0 comments:

Post a Comment

CV. SOUVENIR ONLINE

CV.SOUVENIR ONLINE JL. PISANGAN BARU UTARA NO.30 RT.08 RW.12 MATRAMAN JAKARTA TIMUR TELP : 021 329 26 952 HP : 0813 8595 4508, 0815 344 867 45,0821 1010 9437 EMAIL : onlinesouvenir@yahoo.co.id atau : usbpromosi@gmail.com www.souvenir-online.com Order Now
 

Text

Hikmah Copyright © 2009 Community is Designed by Bie Blogger Template