Thursday, September 1, 2011

detikNews

detikNews


Jejak Puasa Membekas pada Kejujuran

Posted: 01 Sep 2011 03:23 AM PDT

Setelah selama sebulan menahan hawa nafsu dan hal-hal yang mengotori kesucian jiwa, umat Islam diharapkan dapat terus mengejawantahkan kejujuran kedalam kehidupan sehari-hari.


Jatuh Saat Bertugas di Tambora, Petugas Damkar Dilarikan ke RS

Posted: 01 Sep 2011 03:16 AM PDT

Petugas Damkar, Mahmudin Syarif (29), terjatuh dari atap rumah saat sedang bertugas memadamkan api di Tambora, Jakarta Barat. Syarif langsung dilarikan ke RS Sumber Waras.


Surya Paloh Segera Tentukan Sikap, Pilih Golkar atau Nasdem

Posted: 01 Sep 2011 03:01 AM PDT

Kader Partai Golkar yang aktif di Ormas Nasdem diminta segera keluar. Batas waktu pun diberikan bagi mereka untuk menentukan sikap. Bagaimana Surya Paloh menanggapi hal ini?


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Tanggul Sementara di Kalimalang Kelar Dibangun

Posted: 01 Sep 2011 02:57 AM PDT

Kurang dari 8 jam, tanggul sementara di Kalimalang, Jakarta Timur, akhirnya selesai dibangun. Air kini tidak mengalir ke pintu air yang jebol.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Tidak Terima Ibu Sering Dimarahi, Anak Bunuh Bapak Kandung di Ciracas

Posted: 01 Sep 2011 02:29 AM PDT

Remaja berinisial IM (18) membunuh bapak kandungnya sendiri M Sahri (50) di Ciracas. Aksi keji itu dilakukan karena IM sudah tidak tahan dengan kelakuan bapaknya yang kerap memarahi sang ibunda.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Pelanggan Menjerit, Palyja Mohon Maaf

Posted: 01 Sep 2011 02:02 AM PDT

Jeritan para pelanggan gara-gara pasokan air terhenti menyusul pintu air Kalimalang, yang jebol terdengar sampai ke telinga Palyja. Palyja memohon maaf atas ketidaknyamanan pelanggan.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Truk Tangki Disiapkan untuk Pasok Air Bersih ke Warga

Posted: 01 Sep 2011 01:53 AM PDT

Pemprov DKI bekerjasama dengan Perum Jasa Tirta II masih berusaha menanggulangi jebolnya pintu air di Kalimalang. Sambil menunggu proses itu, truk tangki akan pasok air bersih ke rumah warga.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Lalin ke Ragunan Padat, TransJ Cuma Sampai Halte Deptan

Posted: 01 Sep 2011 01:19 AM PDT

Ribuan warga ramai-ramai mengunjungi Kebun Binatang Ragunan. Lalu lintas yang padat membuat Bus TransJ cuma bisa sampai Halte Deptan.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Jeritan Pelanggan Palyja: Badan Bau, Semalaman Tidak Mandi!

Posted: 01 Sep 2011 01:10 AM PDT

Air kebutuhan mendasar bagi kehidupan manusia. Gara-gara air seret akibat pintu air di Kalimalang, jebol, pelanggan PT Palyja absen mandi dan terpaksa memborong air isi ulang.


This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Kebakaran Landa 2 Perumahan Penduduk dan 1 Pesantren

Posted: 01 Sep 2011 01:01 AM PDT

Siang ini terjadi kebakaran di tiga lokasi berbeda. Ada dua perumahan penduduk di Jakarta dan satu pesantren di Tangerang yang dilaporkan hangus dilalap si Jago Merah.


0 comments:

Post a Comment

CV. SOUVENIR ONLINE

CV.SOUVENIR ONLINE JL. PISANGAN BARU UTARA NO.30 RT.08 RW.12 MATRAMAN JAKARTA TIMUR TELP : 021 329 26 952 HP : 0813 8595 4508, 0815 344 867 45,0821 1010 9437 EMAIL : onlinesouvenir@yahoo.co.id atau : usbpromosi@gmail.com www.souvenir-online.com Order Now
 

Text

Hikmah Copyright © 2009 Community is Designed by Bie Blogger Template